Cek Username Secara Live {jQuery}

Jika teman-teman pernah melihat suatu website seperti Gmail ataupun form pendaftaran yang lainnya menggunakan nama unik username, dipastikan pengecekan usernamenya secara langsung kan?  Di mana jika teman-teman baru selesai mengetikkan username, maka sistem langsung bisa memberitahukan bahwa username yang ditulis sudah digunakan oleh orang lai, padahal teman-teman belum mengklik tombol submit untuk memprosesnya.

Contoh pemrosesan pengecekan secara langsung pada Gmail:


Setelah utak atik membuat codingan menyerupai tampilan Gmail di atas, ditemukanlah sebuah codingan fresh yang patut dicoba, berkat bantuan mas Lukmanul Hakim dalam buku saktinya, sehingga jadi deh Cek Username Secara Live versi jQuery nya seperti ini:



Naah bagus bukan? dinamis kaan? hehe File Coding untuk membuat tampilan seperti di atas dapat di download di link berikut:  Cek Username Secara Live





0 comments:

Post a Comment